Selasa, April 23, 2024
Beranda Sample Page

Sample Page Title

Kontras TIMES.COM | Banyuwangi – Untuk pertama kalinya Monyet Hutan masuk ruangan perkantoran Bupati Banyuwangi Hj Ipuk Fiestiandani, tepatnya masuk diruangan organisasi Pemkab Banyuwangi, pada pukul 07.00 WIB, Kamis (21/7/2022).

Beberapa karyawan menyebut kehadiran monyet hutan sudah terlihat sejak pukul 07.00 WIB, dimana pada pukul tersebut para pekerja mulai memasuki ruangan.

Melihat ada monyet tidak diketahui kedatangannya, para pekerja pun sontak berhamburan, Petugas pemadam kebakaran hingga BKSDA turun tangan dikerahkan untuk menangkap monyet hutan.

TR, salah satu pegawai Pemkab Banyuwangi mengungkapkan, monyet hutan tersebut lepas dari sergapan petugas m pemadam kebakaran dan BKSDA yang berusaha menangkap.

“Monyet hutannya gagal tertangkap,” ujar TR.(21/07/’22).

TR menjelaskan, moyet hutan tiba-tiba masuk ruangan perkantoran Bupati Banyuwangi, terus melompat menaiki genting, berpindah-pindah dari masjid hingga ke atap genting ruang Bappeda kawasan setempat.

“Petugas sudah berusaha memancing monyet itu menggunakan pisang, dan monyet sempat mendekat, tapi kemudian berlalu pergi dengan sendirinya,”

Desi Dwan

Related Articles

- Advertisement -
- Advertisement -

Berita Terbaru

Adblock Detected!

Our website is made possible by displaying online advertisements to our visitors. Please consider supporting us by whitelisting our website.