Pesan KH. Suyuti Toha : Alas Purwo Wajib Dijaga Keaslian dan Sifat Alamiahnya

Kontras TIMES.COM | Banyuwangi – Sejak dahulu kala kehidupan warga masyarakat Banyuwangi Selatan yang hidup berdampingan dengan Taman Nasional Alas Purwo, khususnya seperti masyarakat di Dusun Kutorejo, Desa Kalipait, Kecamatan Tegaldlimo Kabupaten Banyuwangi memiliki kearifan lokal berupa sejumlah tradisi dan budaya yang sangat kuat sekali, utamanya dalam Nguri-uri budaya dan warisan luhur masyarakat Jawa. Diantara … Lanjutkan membaca Pesan KH. Suyuti Toha : Alas Purwo Wajib Dijaga Keaslian dan Sifat Alamiahnya